Jelang Gerhana Bulan Total, BMKG Bandung Sudah Bersiap-siap

Rasmid mengimbau bagi masyarakat yang akan menyaksikan gerhana bulan di pesisir pantai agar mewaspadai terjadinya pasang air laut saat terjadinYa peristiwa gerhana.

“Masyarakat dapat menyaksikan GBT dengan mata telanjang, tanpa harus menggunakan kaca mata khusus gerhana. Masyarakat yang berada di pesisir atau pinggir laut atau pantai perlu mewaspadai terjadinya pasang air laut yang lebih tinggi dari pasang normalnya” katanya

Masyarakat luas dapat ikut melihat Pengamatan Gerhana Bulan Total pada rabu, 26 Mei 2021 pada sore hingga malam, secara online (live streaming) dengan mengakses laman BMKG https://www.bmkg.go.id/gbt. (nis)

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan