“Pencurian di Disdik Kabupaten Bandung keburu kepergok sama pak Nana salah seorang pegawai. Pak Nana curiga lihat orang mau ngambil motor tapi kok pakai kunci leter T. Saat ditanya pelaku bilang mau dibawa ke bengkel, pak Nana enggak percaya dan menahan agar motor tidak dibawa sama pelaku. Akhirnya pelaku menjatuhkan motornya dan kabur,” ungkap Cecep salah seorang staf di Dinas Pendidikan Kabupaten Bandung. (yul)
Usai Wawancara Bupati Bandung, Motor Wartawan Raib Digondol Maling
- Baca artikel Jabarekspres.com lainnya di Google News