Disdagkoperind Klaim Ketersediaan Gas 3 Kg Untuk 2020 Aman

”Kita maksimalkan. Nanti diatur jadwalnya dengan Hiswana Migas dan Pertamina,” sebut Eka.

Namun sejauh ini, lanjutnya, belum ada laporan gejolak soal kelangkaan gas melon bersubsidi tersebut. Kalaupun ada kekurangan atau kelangkaan, biasanya ada laporan dari masyarakat melalui surat dari pihak kelurahan.

Jika ada, dari laporan kelurahan ini, pihaknya langsung melakukan investigasi ke lapangan. Hasil investigasi itu akan menentukan solusi apakah akan melakukan operasi pasar murah atau melakukan penambahan gas.

”Kita biasanya Sidak, tapi nunggu Pertamina sama Hiswana,” tandasnya.(mg3/ziz)

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan