Sedangkan banjir di Jalan Lurah, terjadi karena air tidak tersalurkan ke sungai terdekat. Belum lagi kondisi sungai lebih tinggai dari saluran drainase.
”Akhirnya dialirkan lewat saluran permukiman yang ukurannya lebih kecil. Jadi penyalurannya lambat dan malah tumpah ke jalan. Agak sulit ditangani karena kondisinya di tengah permukiman warga jadi tidak bisa dilakukan pelebaran lagi,” pungkasnya.(mg3/ziz)