Permudah Evakuasi, KAI Luncurkan Kereta Penolong

Permudah Evakuasi, KAI Luncurkan Kereta Penolong
TERUS BERINOVASI : Untuk mengoptimalakan pelayanan kepada masyarakat khususnya pengguna transportasi kereta api, Direktur Utama KAI Edi Sukmoro (kanan) luncurkan kereta penolong yang memiliki fasilitas lengkap untuk evakuasi.
0 Komentar

”KAI mencoba untuk terus berinovasi terlebih di sisi keselamatan penumpang maupun kru KA. Hadirnya Kereta Penolong terbaru yang bisa difungsikan sebagai IGD, ini untuk meningkatkan efisiensi waktu selama proses evakuasi,” pungkasnya. (yul/rus)

0 Komentar