TAMPIL KOMPAK: Gubernur Jabar terpilih Ridwan Kamil (tengah) bersama Bupati/wakil bupati Sumedang terpilih Dony Ahmad Munir dan Erwan Setiawan usai menghadirisalah satu acara di Bandung, belum lama ini. Emil berjanji dalam kampanyenya akan menata Alun-alun Sumedang.