2 Warga Cimahi Kembali Diduga Difteri

“Jadi dilakukan kajian dulu semuanya, kalau detailnya sudah lengkap, baru diajukan ke Dinkes Provinsi dan Kemenkes, kalau mereka setuju, oke kita jalan, tapi sifatnya lokal, jadi tidak se-Cimahi,” kata Agustiningsih

Ars mengungkapkan, saat ini yang menjadi prioritas penanganan adalah anak hingga usia 19 tahun, maka imunisasi DPT hanya menyasar masyarakat usia 1 hingga 19 tahun saja, sedang usia di atas itu dianjurkan untuk melakukan imunisasi DPT secara mandiri. Namun, kata Ars, sebenarnya kalau pemerintah mampu, seharusnya pemberian serum DPT dilakukan sampai pada usia penderita tertinggi.

’’Pasien umur tertinggi sampai 70 tahun. Mungkin karena selama ini pasien yang banyak usia antara 5 sampai 14 tahun, tetapi ternyata dewasa juga banyak yang kena,’’ pungkasnya. (ziz/yan).

Tinggalkan Balasan