Hanura Akan Imbangi Kekuatan PDIP

Hanura Akan Imbangi Kekuatan PDIP
KAMPANYE HANURA : Ketua Umum Partai Hanura Wiranto saat kampanye Poleg 2014. Pengurus DPC Partai Hati Nurani Rakyat (Hanura) Kabupaten Bandung Barat mulai membuka pendaftaran balonbup dalam Pilkada 2018.
0 Komentar

Lebih jauh Sigit menjelaskan, setelah hasil penjaringan partai selesai, pihaknya baru berani mengambil sikap untuk menen­tukan poros koalisi. Bahkan, menurutnya bukan tidak mun­gkin bahwa Partai Hanura akan bergabung dengan koalisi gemuk. Apalagi untuk Hanura, tidak ada intervensi terkait koalisi dari pusat. ”Memang kalau melihat jumlah suara dari masing-masing fraksi saat ini memungkinkan ada koalisi gemuk atau justru bisa ada beberapa pasangan calon. Karena saat ini baru PDI Perjuangan yang sudah memi­liki syarat maju sendiri,” pung­kasnya. (drx/bun)

Laman:

1 2
0 Komentar