Sementara itu, Kepala Unit Pelaksana Teknis Kebersihan Dinas Cipta Karya dan Tata Ruang Bandung Barat, Apit Akhmad mengakui, saat ini masalah sampah belum bisa ditangani sepenuhnya karena keterbatasan sarana. ”Namun, ke depan kami terus akan membenahi agar sampah bisa seluruhnya terangkut di setiap titik. Saat ini ada sekitar 200 ton sampah per hari di KBB, tetapi yang terangkut hanya 100 ton,” pungkasnya. (drx/nit)
KBB Terancam Gagal Ikut Adipura
- Baca artikel Jabarekspres.com lainnya di Google News