Polres Cimahi Gelar Simulasi

Simulasi Polres Cimahi
GATOT PUDJI UTOMO/BANDUNG EKSPRES
MEMBEKUK: Polwan saat menangkap pencuri terhadap perempuan. kejadian ini hanya simulasi untuk meningkatkan peran polwan.
0 Komentar

Di hari jadi Polisi Wanita (Polwan) yang ke-67 ini, dia berharap, kinerja Polwan di Indonesia atau khusunya di wilayah hukum Polres Cimahi harus lebih baik lagi.

”Untuk kedepan, harus lebih ditingkatkan lagi, sebab tugas kita masih banyak,” ujarnya. (gat/fik)

0 Komentar