Kesempatan Hapus Dosa Setahun, Ini Jadwal Puasa Asyura Juli 2025 Dimulai Besok

ILUSTRASI Puasa Asyura yang akan dimulai besok.
ILUSTRASI Puasa Asyura yang akan dimulai besok.
0 Komentar

Jika sudah mantap untuk menjalankannya, berikut jadwal lengkap rangkaian puasa Asyura lengkap :

1. Puasa Tasua Pada 9 Muharam 1447 H atau Sabtu 5 Juli 2025
2. Puasa Asyura Pada 10 Muharam 1447 H atau Ahad 6 Juli 2025
3. Puasa Sunah Mutlak + Puasa Senin pada 11 Muharam 1447 atau Senin 7 Juli 2025.

Mayoritas ulama memilih cara puasa di hari Asyura dengan berpuasa selama 3 hari yakni 9, 10 dan 11 Muharam sebagai bentuk ke hati-hatian.

0 Komentar