Bukan Hanya Kewajiban, Ini Lima Hikmah Puasa Ramadan!

5. Meningkatkan Kesadaran Spiritual
Puasa di bulan Ramadhan adalah sarana bagi umat Islam untuk lebih mendekatkan diri kepada Allah Ta’ala.

Dengan menahan diri dari makan, minum, serta berbagai hal yang membatalkan puasa, seseorang belajar untuk mengendalikan hawa nafsu dan menumbuhkan kesadaran spiritual.

Hal ini membantu meningkatkan kualitas ibadah dan memperkuat hubungan dengan Allah Ta’ala.

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan