Baca Juga : KUR BRI 2025 Segera Dibuka? Dapatkan Pinjaman Hingga Rp 500 Juta, Cicilan Ringan Mulai Rp 630 Ribu
Pengajuan KUR BRI dapat dilakukan secara online melalui situs resmi BRI. Berikut langkah-langkahnya:
- Akses Situs BRI
Kunjungi laman kur.bri.co.id.
- Daftar atau Login
- Klik menu “Ajukan Pinjaman”.
- Login dengan akun yang sudah terdaftar atau buat akun baru.
- Lakukan verifikasi melalui email untuk mengaktifkan akun.
- Isi Data Diri dan Usaha
Masukkan data pribadi, informasi usaha, dan unggah dokumen pendukung, seperti:
- KTP
- Surat keterangan usaha
- Foto usaha
- Pilih Plafon dan Tenor
Tentukan jumlah pinjaman dan durasi cicilan, lalu klik “Hitung Angsuran”.
- Submit Pengajuan
- Tunggu notifikasi status aplikasi.
- Jika di setujui, datang ke kantor BRI untuk verifikasi dokumen dan menandatangani kontrak.
KUR BRI 2025 adalah peluang emas bagi pelaku UMKM yang ingin meningkatkan usahanya dengan modal terjangkau. Dengan persyaratan yang mudah dan proses pengajuan yang dapat di lakukan secara online, program ini menawarkan kemudahan akses modal untuk mendukung pengembangan usaha. Jangan lewatkan kesempatan ini, pantau jadwal pembukaan dan persiapkan dokumen Anda dari sekarang.