Haru melanjutkan, kolaborasi dengan berbagai pihak menjadi penting untuk menghasilkan pendidikan yang berkualitas. Mulai dari pemerintah daerah, pemerintah pusat, hingga orang tua di rumah.
Sementara itu, Anggota DPRD Kota Bandung Andri Rusmana juga sependapat terkait pentingnya penguatan pendidikan mental. Pihaknya juga tidak segan memberikan dukungan sebagai legislatif jika memang demi kualitas pendidikan yang baik.
BACA JUGA: Main HP Sambil Rebahan Bisa Dapat Saldo DANA Rp 50.000-100.000 Per Hari Gratis, Ini Aplikasinya!
“Ini masukan yang fresh juga. Dukungan anggaran kenapa tidak jika untuk kualitas pendidikan yang baik. Kami harap juga ada keberanian dari eksekutif. Misal kebijakan muatan lokal,” tuturnya.(son)