BACA JUGA: Pemda KBB Klaim Miliki Jurus Jitu Atasi Kekeringan
Ia mengapresiasi konsistensi yang ditunjukkan oleh Dandim dan Keluarga Guntur Santoso dalam peduli terhadap kesejahteraan para veteran. Menurutnya, kerjasama ini sangat berarti bagi dirinya dan sesama anggota LVRI.
“Inisiatif yang dilakukan oleh Kodim 0606 Kota Bogor dan Keluarga Guntur Santoso ini menjadi cermin kepedulian terhadap para veteran yang berjasa bagi negara,” katanya. (YUD)