6. Lomba yel-yel terlucu dan terkompak
7. Lomba himpit balon berpasangan
8. Lomba tarik tambang pake kostum nyeleneh
9. Lomba panjat pinang
10. Lomba estafet belut sambil dipasangkan pita
Itulah beberapa lomba unik yang diperuntukkan untuk kamu Bapak-bapak, sebagian merupakan pekerjaan sehari-hari kaum ibu, namun akan lucu jadinya saat dikerjakan oleh Bapak-bapak yang biasanya tidak telaten dan kurang sabaran.
Sehingga nantinya akan membuktikan apakan para Bapak sering emmbantu pekerjaan para ibu dirumah atau tidak, akan terlihat dari lomba-lomba agustusan ini.