Baca juga : Hotman Paris: Pegi Setiawan Masih Bisa Diperiksa Ulang Kasus Vina Cirebon, Meski Sudah Dibebaskan
Namun, Hujra mengungkapkan bahwa foto hasil tangkapan layar video tersebut kembali beredar, dan pihaknya sudah mengantongi identitas akun penyebar foto tersebut.
“Untuk mengungkap penyebar ini nanti akan memanggil pemilik akun Facebook. Informasinya, dia berada di Ambon,” jelas Hujra.