Terpengaruh oleh cerita tentang Nika dan melihat Luffy dalam wujud Nika, Bonney memanfaatkan Distortion Future untuk menjadi sosok yang paling bebas yang bisa dia bayangkan.
Bagaimana pendapat Anda tentang transformasi Bonney menjadi Nika di One Piece ini? Apakah ada potensi lain yang belum terungkap? Tulis pendapat Anda di kolom komentar!