5 Rekomendasi Tempat Bimbel CPNS 2024 Terbaik dan Biaya Terjangkau

Dengan bergabung dalam bimbingan belajar di sana, kamu akan mendapatkan akses ke materi lengkap termasuk TWK, TIU, dan TKP.

Selain itu, kamu juga akan mendapatkan kesempatan untuk mengikuti 20 pertemuan secara online serta akses ke grup belajar melalui Telegram dan banyak lagi. Biaya untuk mengikuti bimbingan belajar di Viracun hanya Rp229 ribu saja.

4. Privat Al Faiz

Bagi Anda yang sedang mencari bimbingan belajar CPNS 2024 yang terjangkau namun tetap berkualitas, Anda dapat mempertimbangkan Privat Al Faiz.

Privat Al Faiz telah berdiri sejak tahun 2014 dan telah berhasil membantu ribuan peserta lolos menjadi mahasiswa di perguruan tinggi negeri, sekolah kedinasan, dan menjadi Aparatur Sipil Negara (ASN).

Sejak tahun 2020, Privat Al Faiz telah berkembang dengan membuka platform belajar online, memberikan kesempatan kepada calon peserta dari seluruh Indonesia untuk belajar secara fleksibel. Dengan tutor yang berpengalaman, Privat Al Faiz menawarkan bimbingan belajar yang berkualitas.

BACA JUGA: 8 Dokumen Persyaratan Gambaran CPNS 2024, Ijazah Diperlukan?

5. Jadi ASN

Menurut informasi yang diunggah di akun Instagram @jadiasnofficial, mengikuti bimbingan belajar di Jadi ASN memiliki banyak keuntungan.

Mereka menawarkan materi persiapan SKD CPNS 2024, bonus 40 simulasi SKD, dan 200 paket latihan soal harian.

Peserta akan dibimbing dari awal hingga terlatih dengan menggunakan strategi LOLOS ASN yang disediakan oleh JadiASN. Setelah melakukan simulasi atau latihan soal, akan ada pembahasan menggunakan cara yang cepat dan efektif. Selain itu, terdapat live class, latihan soal, dan materi yang disediakan.

Peserta juga akan menjadi anggota grup diskusi premium bersama calon peserta CPNS 2024. Biaya untuk paket bimbingan belajar selama satu bulan dimulai dari Rp150 ribu.

 

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan