Aksi Nekat Seseorang Tak Dikenal Berjalan di Jalur Kereta Cepat Whoosh, Pihak KCIC Buka Suara

“Pemagaran juga telah dilakukan untuk mencegah masuknya objek ke jalur Kereta Cepat Whoosh,” paparnya.

Eva menuturkan, supaya kejadian serupa tidak terulang, pihak Kereta Cepat Indonesia-Cina (KCIC) akan melakukan evaluasi lanjutan.

Dia mengaku, keselamatan penumpang dan perjalanan kereta cepat, merupakan hal yang selalu diutamakan pihak KCIC dalam layanan Kereta Cepat Whoosh,

“KCIC menyampaikan permohonan maaf atas ketidaknyamanan yang mungkin dialami oleh penumpang dan pihak terkait,” pungkas Eva. (Bas)

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan