Makin Masif Boikot Produk Israel, Ini Minuman Asal Indonesia

JABAR EKSPRES- Saat ini masyarakat mencari banyak sekali barang-barang asal Israel ataupun yang mendukung aksi Israel terhadap Palestina. Salah satu barang yang dicari alternatifnya adalah minuman kemasan. Berikut ini merupakan daftar produk minuman asal Indonesia.

Produk minuman kemasan merupakan salah stau produk yang sering dibeli saat kita berkunjung ke super market ataupun mini market. Selain rasanya yang enak, minuman kemasan juga mempunyai bermacam-macam jenis.Entah itu produk susu, kopi, jus, atau minuman berperisa.

Nah, saat ini sedang diserukannya pemboikotan produk Israel atau produk yang mendukung Israel, hal ini dilakukan masyarakat agar para produsen tidak lagi memberikan donasi kepada militer Israel untuk keperluan perang yang menewaskan rubuan korban termasuk anak-anak.

Ternyata masyarakat menyadari, banyak sekali produk asal Israel atau produk yang perusahaannya mendukung Israel di pasaran dan bahkan sering dipakai dan dikonsumsi seharihari termasuk minuman kemasan.

Baca juga: Viral Boikot Produk Israel, Ini Sampo dan Sabun Mandi Asal Indonesia

Ditambah paada 8 November 2023, adnaya fatwa MUI (Majelis Ulama Indonesia) yang mengharamkan umat muslim di Indonesia untuk (diusahkan) tidak membeli barang-barang asal Israel atau yang pro Israel.

Baca juga: Viral Boikot Produk Israel, Apa Merek Pampers Lokal Asli Indonesia?

Sehingga banyak sejai masyarakat yang mencari penggantinya dan malah beralih ke produk-produk asal Indonesia, salah satu produknya adalah minuman kemasan.

Di bawah ini merupakan daftar minuman asal Indonesia yang bisa dijadikan alternatif, bagi kau yang ikut aksi boikot prosuk-produk Israel.

Produk Minuman Asal Indonesia

 

INDOMILK

ULTRA MILK

TONG TJI

KAPAL API

TEH PUCUK

BENG-BENG

ABC

WHITE COFFEE

CLEO

LE MINERALE

TEH POCI

TORABIKA

TEH KOTAK

 

Produk Makanan

 

PRODUK INDOFOOD

TRENZ

MASAKO

PROCHIZ

SILVERQUEEN

HALAWA

 

Itulah dia produk makanan dan minuman asal Indonesia.***

 

 

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan