Pedagang Pasar Baru Akui Hadirnya E-Commerce Sangat Berdampak pada Menurunnya Omzet

Maka dari itu, menurut Iwan, perlu adanya regulasi yang mengatur terkait jualan secara online. Hal ini agar timbulnya keadilan bagi para pedagang kecil yang tak mampu bersaing dengan para penjual online.

“Pemerintah pusat harus membuat regulasi yang mengatur tentang penjualan online. Hal ini agar muncul keadilan bagi para pedagang-pedagang kecil” pintanya

Tak seperti Tanah Abang, Pasar Baru hingga kini masih diminati oleh para pelancong lokal maupun internasional. Hal ini dikarenakan Pasar Baru merupakan salah satu tujuan wisata belanja favorit di Kota Bandung. (Dam)

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan