5 Rekomendasi Game Survival Terbaik 2023 Wajib Dimainkan

JABAR EKSPRES – Berikut 5 rekomendasi game survival terbaik 2023 yang wajib kamu mainkan.

Game survival menjadi salah satu jenis game yang menarik untuk dimainkan.

Tak hanya menarik, game survival juga menantang untuk kamu unduh karena pemain harus bertahan hidup dari banyak rintangan dan serangan.

Nah, jika kamu membutuhkan referensi game lain yang seru di PC simak beberapa rekomendasi lainnya.

5 Rekomendasi Game Survival Terbaik di PC

1.  ARK: Survival Envolved

Game survival kali ini adalah game dinosaurus yang misterius dan banyak makhluk prasejarang.

Pemain akan dihadapkan dengan berbagai makhluk yang super untuk dilawan agar bisa bertahan hidup.

Pemain juga harus membangun tempat perlindungan, mencari sumber daya hingga menjinakkan dinosauru.

Game ini memiliki mode multiplayer sehingga sangat seru untuk dimainkan dnegan pemain lainnya.

2. Don’t Starve

Pemain yang bermain game Don’t Starve yakan bermain untuk membangun perkemahan dan harus mencari sumber daya agar kehidupan karakter tetap terjaga.

Ada makhluk yang harus dihindari pemain apalagi ketika musim yang sering kali berubah.

Game survival  yang dikembangkan Klei Entertainment ini menantang untuk dimainkan.

BACA JUGA: Rekomendasi Game untuk Menemani Waktu Liburan Sekolah

3. Subnautica

Game ini merupakan pemain akan berperan sebagai orang yang terdapat di planet antah berantah. Meskipun asing, namun planet ini memiliki pesonanya tersendiri salah satunya samudera yang luas.

Pemain game ini haru menjelajahi kedalaman laut yang menakjubkan sembari mencari sumber daya hingga menghindari berbagai makhluk yang menakutkan.

Pengembang game ini yaitu Unknown Worlds Entertainment , game ini akan sangat berkesan untuk dimainkan sebagaia game survival.

4. The Forest

Game ini memiliki genre horor dan pemain akan berperan sebagai orang yang terdampar di hutan menakutkan akibat kecelakaan pesawat.

Pemain harus bertahan hidur dan membangun tempat tinggal.

Carilah makanan untuk bertahan hidur dan hadapi berbagai suku misterius yang tinggal di dalam hutan tersebut.

BACA JUGA: 3 Rekomendasi Game Offline Android 2023, Cobain Deh Gak Gampang Bosan!

5. DayZ

Pemain DayZ harus selalu waspada dari serangan zombie yang mendadak.

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan