Dan berkat 180 Hz penggunaan gaming pun pasti lebih menyenangkan. Beralih ke sektor kamera HP ini dilengkapi dengan triple camera 50 mp canggih yang mampu menghasilkan berbagai
foto dan video yang jernih secara instan. Main kamera 50 MP beresolusi tinggi memungkinkan pengguna mendapatkan hasil foto yang lebih cerah.
Baterai 5000 mAh tentunya siap menemani kegiatan pengguna dari pagi sampai malam. Jika baterai menipis HP ini juga didukung perangkat charger yang cepat dan optimal berkat dokumen USB type C dan fast charging 15 watt.
Harganya berkisar Rp2,8 jutaan.
3. Hp 2023 Galaxy A23 5G
Di awal tahun ini Samsung merilis HP kelas menengah Galaxy A23 dan kini muncul model baru yang mendukung jaringan 5g. Hal ini berkat penggunaan processor Qualcomm Snapdragon 695 yang sudah digunakan oleh beberapa HP 5g di Indonesia. Untuk memastikan performa multitasking lancar prosesor tersebut dipadukan dengan RAM 6 GB.
HP ini langsung menjalankan android 12 dengan antarmuka one UI 4.1. HP ini hadir dengan layar pls LCD berukuran 6,6 inci dan beresolusi 1080 kali 2408 pixel full HD Plus layar besar dengan resolusi tinggi dapat memberikan tampilan yang jelas dan tajam. Layarnya ini memiliki refresh rate 120hz.
Kamera utama 50 MP kamera Ultra wide 5 MP kamera makro 2 megapiksel. Baterainya 5000 mAh dan didukung teknologi pengisian daya 25 watt melalui port USB type C.
Harga Galaxy a235g ini berkisar 3,7 jutaan.
4. Samsung Galaxy Z Flip4 5G
Samsung menghadirkan beberapa peningkatan kecil pada HP frame yang satu ini terutama di sektor baterai dengan kapasitas yang lebih besar dan chipset terbaru.
Ponsel ini memiliki layar utama berpanel folder AMOLED dengan ukuran 6.7 resolusi full HD plus dan Refresh 120hz.
Ditenagai dengan chipset terkuat Qualcom saat ini yaitu Snapdragon 8 plus generasi 1 yang dipadukan dengan RAM 8 GB dan media penyimpanan hingga 512gb.
Baterai menjadi salah satu nilai jual Galaxy z54 sebab Apabila dibandingkan dengan Galaxy Z flip3 kapasitas baterai yang dimilikinya kini meningkat 500 mah menjadi 3700 mAh.
Selain itu kecepatan pengisian daya juga ditingkatkan dari 15 watt menjadi 25 watt, untuk harganya sendiri berkisar 12,4 jutaan untuk varian 8/128 GB.