JABAR EKSPRES – Kamu memerlukan dana untuk biaya renovasi, usaha kecil-kecilan, atau harapan lain yang ingin kamu wujudkan di Ramadhan kali ini? Tenang, sekarang ada fitur terbaru dari GoPay, yaitu GoPay Pinjam, sebuah fitur pinjaman online dengan dana tunai hingga 15 juta.
Selain itu, kamu juga berkesempatan memenangkan 3 iPhone 14 dan 20 buah emas seberat 1 gram hanya dengan mengaktifkan fitur ini, pakai limitnya, dan bagikan ceritamu. Hal ini dilakukan dalam rangka GoPay Pinjam bagi-bagi KETUPAT (Kejutan Untuk Pengguna Teristimewa) hingga 12 April nanti.
Cara ikutan dan memenangkan KETUPAT (Kejutan Untuk Pengguna Teristimewa) ini sangat mudah kok. Simak dulu nih langkah-langkahnya biar kesempatan kamu mendapatkan iPhone atau emasnya semakin besar.
BACA JUGA: Tips Budgeting Plan Saat Ramadhan
Langkah-Langkah untuk Ikutan Program KETUPAT (Kejutan Untuk Pengguna Teristimewa)
- Pastikan akun Gojek-mu sudah memenuhi syarat untuk menggunakan fitur GoPay Pinjam dengan cara berikut.
- Klik GoPay Pinjam di halaman utama aplikasi Gojek.
- Di halaman tersebut, baca keuntungannya lalu klik “Cek Sekarang”.
- Klik lanjut untuk menghubungkan akun Gojek-mu dengan Kredit Pintar.
- Isi data diri, unggah foto e-KTP, dan foto selfie bersama e-KTP.
- Tunggu datamu hingga selesai diproses.
- Nikmati berbagai keuntungannya.
- Ajukan limit pinjaman minimal 3 juta Rupiah dengan cara berikut.
- Pada halaman GoPay Pinjam, cek limit yang tersedia, lalu tekan “Tarik Tunai”.
- Masukan nominal peminjamanmu (minimal 3 juta Rupiah) dan tenor sesuai yang kamu butuhkan.
- Periksa lagi pinjaman yang kamu ajukan sebelum menekan tombol konfirmasi.
- Tunggu datamu yang diproses dan pemberitahuannya bakal kamu dapatkan di halaman utama.
- Jika disetujui, baca dengan seksama dan pahami isi informasinya, lalu tanda tangani kontrak.
- Tinggal tunggu danamu cair.
- Pastikan kamu melakukan pengajuannya pada periode promo hingga 12 April 2023.
- Kirimkan cerita tujuan mencairkan dana GoPay Pinjam kamu semenarik mungkin.
BACA JUGA: Vidio Bagi-Bagi THR Hingga Ratusan Juta Rupiah Di Bulan Ramadhan, Yakin Ga Mau?
Bagi kamu yang mau ikutan, baca dulu nih syarat dan ketentuannya biar makin besar peluang hadiahnya.