Situs Pembuat CV Online Gratis, Praktis dan Mudah Digunakan

Setiap pengguna bisa mentransfer keterangan data pribadi untuk keperluan CV dari laman LinkedIn.

4. GetHired

Bagi kamu yang ingin membuat CV berbahasa Indonesia praktis hanya dalam 10 menit selesai dengan tampilan professional, kamu bisa mencoba lewat situs web GetHired.

Dalam situs ini, kamu tidak perlu repot untuk mengatur desain, tata letak atau menulis keterangan dalam kolom CV satu per satu.

Kamu hanya diminta menjawab dari setiap pertanyaan yang di ajukan oleh GetHired.

Setelah terjawab, secara otomatis sistem merilis dokumen CV dan siap untuk diunduh.

5. Indeed

Situs pembuat CV online gratis yang terakhir adalah Indeed. Situs Indeed secara garis besar adalah situs yang menyediakan tempat beriklan untk lowongan pekerjaan.

Tapi tidak hanya itu saja, situs ini juga menyediakan fitur pembuatan CV secara gratis.

Kamu cukup mendaftar di Indeed, lalu login seperti biasa dan cari pilihan ‘Membuat CV Saya’ sembari menentukan template dari kategori minimalis, simpel atau kreatif.

Situs pembuat CV online gratis tadi bisa kamu manfaatkan untuk membuat CV kerja yang baik, benar dan professional. Semoga bermanfaat.

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan