4. Buat Postingan
Buat postingan video kamu sendiri untuk mendapatkan lebih banyak koin. Setiap membuat unggahan video, kamu akan memperoleh sebanyak 1000 koin. Jangan lupa untuk membagikan video buatanmu agar koin yang diperoleh lebih maksimal.
5. Ikuti Akun Orang Lain
Ikuti beberapa akun yang kamu sukai. Bisa teman, kerabat, atau tokoh tertentu yang menurut kamu memiliki video-video menarik. Nantinya, kamu akan mendapatkan total 1000 koin jika berhasil mengikuti akun orang lain.
6. Undang Teman
Mengundang teman dalam aplikasi penghasil uang mungkin sudah merupakan misi umum yang harus dilakukan jika ingin memperoleh koin atau uang dalam jumlah yang cukup besar. Aplikasi Helo menyediakan hadiah sebesar Rp 62.000 untuk kamu yang berhasil mengundang teman.
Beberapa cara di atas merupakan langkah umum yang harus dilakukan jika ingin mendapatkan koin tambahan di aplikasi Helo. Jangan lupa untuk mengecek daftar tugas yang akan berbeda setiap harinya jika kamu telah berhasil menyelesaikan tugas sebelumnya. Jumlah koin akan berbeda tergantung tugas yang diberikan.
Melalui aplikasi penghasil uang dan saldo DANA gratis Helo Apk. Kamu bisa mengubah koin yang sudah terkumpul dan menukarkannya menjadi saldo DANA. Penarikan uang bisa dilakukan setiap hari setiap hari mulai dari yang terkecil Rp 400, hingga yang terbanyak sebesar Rp 10.000.
Jika kamu berhasil mengumpulkan koin Rp 10.000, maka kamu bisa mendapatkan sekitar Rp 300.000 saldo DANA gratis setiap bulan. Jumlah ini sangat lumayan jika kamu bisa lakukan dengan konsisten dan cocok untuk penghasilan tambahanmu.
Disclaimer: Jumlah saldo DANA yang diperoleh akan berbeda setiap orang bergantung pada usaha masing-masing.
Baca juga: 5 Game Penghasil Saldo DANA Terbukti Membayar, Ini Daftarnya!
Baca juga: Saldo DANA Gratis 800 Ribu Langsung Cair Tanpa Ribet, Buruan Lihat Disini!