Kembali Cair! 7 Bansos 2023 Siap Disalurkan di Awal Tahun, Cek Segera

Untuk ibu hamil dan anak usia dini diberikan uang sebesar Rp.3.000.000 per tahun. Peserta didik SD Rp.900.000 per tahun, peserta didik SMP Rp.1.500.000 per tahun, SMA/SMK Rp.2.000.000 per tahun, dan penderita disabilitas dan lansia Rp.2.400.000 per tahun.

5. BLT Dana Desa

Selanjutnya mulai tahun 2023 BLT Dana Desa akan diganti menjadi BLT kemiskinan. Kemendagri sudah mempersiapkan dana 25% untuk Anggaran Dana Desa tahun 2023.

Keluarga Penerima Manfaat akan mendapatkan uang sebesar Rp.300.00 setiap bulannya.

6. PIP Kemendikbud

Kemendikbud menganggarkan dana untuk 17,9 juta peserta didik dari jenjang SD sampai SMA. Adanya bantuan tersebut diharapkan para peserta didik bisa memenuhi kebutuhan untuk pembelajarannya.

7. PIP Kementerian Agama

Kementerian Agama akan menyalurkan bantuan PIP kepada peserta didik jenjang MI, MTs, dan MA. Bantuan tersebut sama seperti PIP Kemendikbud untuk memenuhi kebutuhan pembelajaran.

Baca Juga: Jadwal Resmi Bansos Kartu Prakerja 2023 Gelombang 48 Sudah Dibuka?

 

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan