Rekomendasi Manwha Terbaik Bergenre Action

JABAR EKSPRES – Beberapa dari kamu pasti gemar dan membutuhkan rekomendasi komik korea (manwha) yang mempunyai jalur cerita yang asik dan tentu menggunakan visual yang menarik.

Untuk kalian yang belum tahu, manhwa adalah sebutan untuk jenis komik yang berasal dari Korea.

Komik korea atau manwha memiliki banyak genre seperti komik-komik yang berasal dari negara-negara lain.

Tedapat genre romansa, fantasi, killer, komedi, hingga action.

Dari banyaknya genre dan judul manwha yang terbit, tidak sedikit yang popularitasnya menjadi komik unggalan dan masuk ka rana internasional.

Pasalnya, tidak sedikit judul yang sudah di adaptasi menjadi sebuah anime maupun live action.

Untuk itu disini kami akan memberikan beberapa rekomendasi manwha bergenre action bersama dengan sinopsisnya.

1. Nano Machine

Rekomendasi manwha terbaik yang pertama adalah Nano Machine.

Untuk kalian yang gemar terhadap cerita lawas dengan aksi martial arts, Nano Machine adalah judul rekomendasi manhwa yang cocok untuk kalian.

Bercerita tentang Cheon Yeo-Woon yang telah dihina dan hidupnya diincar, seorang yatim piatu dari Kultus Iblis yang mendapatkan kunjungan tak terduga dari keturunannya di masa depan.

Keturuannya itu memasukan suatu hal bernama Nano Machine ke dalam tubuh Cheon Yeo-Woon yang akan merubah takdirnya.

Kehidupan Cheon Yeo-Woon setelah aktivasi. Kisah perjalanan Cheon Yeo-Woon melewati Kultus Iblis dan naik menjadi seniman bela diri terbaik baru saja dimulai.

Selain pembawaannya yang kuat akan kesan Martial arts-nya, komik ini juga menawarkan visual gambar yang memukau.

Tapi perlu diketahui bahwa manhwa satu ini bisa saja tidak cocok dibaca anak-anak karena banyak adegan berdarah yang ditampilkan.

2. Solo Leveling

Solo leveling adalah manhwa yang judulnya sudah terkenal di kalangan pecinta komik.

Karya yang di buat oleh Chugong dan di ilustrasi-kan oleh Jang Sung Rak ini menjadi manhwa yang bertema action fantasy ini menjadi pencetus manhwa dengan cerita dungeon dan monster.

Solo Leveling menceritakan ketika seluruh dunia muncul gate atau portal yang menghubungakan antar dunia nyata dan dungeon.

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan