7 Cara Dapat Saldo DANA Gratis Rp100 Ribu Setiap Hari Tanpa Undang Teman

  1. Cek Event DANA Indonesia untuk dapat hadiah

Cara dapat saldo DANA gratis selanjutnya adalah mengikuti event yang diselenggarakan oleh aplikasi DANA.  ajib kamu coba adalah dengan mengikuti event berhadiah  hingga 500.000 rupiah yang sering diadakan pihak Dana.

DANA biasanya akan menyelenggarakan event berhadiah pada hari-hari libur nasional atau bertepatan dengan acara DANA Indonesia.

Untuk mendapatkan info lengkap mengenai event yang ada, Anda bisa follow semua media sosial Dana Indonesia di bawah ini.

Facebook: DANA

Instagram: @Dana.id

Twitter: @Danawallet & @Danasupport

YouTube: DANA Indonesia

  1. Megikuti lomba

Cara selanjutnya untuk dapat saldo DANA gratis adalah dengan cara mengikuti lomba. Aplikasi DANA  kerap kali mengadakan lomba berhadiah saldo Dana gratis hingga puluhan juta rupiah.

Caranya, cek secara rutin aplikasi DANA yang sudah terinstal di Hp kamu untuk mengetahui event lomba yang diadakan, lalu ikuti jika kamu tertarik. Ikuti lomba sesuai peraturan yang ada dan lakukan yang terbaik untuk memenangkan hadiah impianmu.

  1. Cari dan Gunakan Kode Promo 

Kamu bisa mencari dan menemukan kode promo DANA yang akan memberikan diskon maupun cashback dari pembayaran. Caranya, cari kode promo DANA di internet atau klik artikel tentang kumpulan kode promo DANA yang telah kami dapatkan di sini.

  1. Bekerja Freelance

Manfaatkan situs-situs freelance di internet dan gunakan skill yang Anda miliki untuk mendapatkan banyak uang di sana. Situs-situs freelance asal Indonesia  yang bisa kamu coba untuk dapat saldo DANA adalah Sribulance, Freelancer Indonesia, Upwork, Guru, Sribu, PeoplePerHour, Fiverr, dan masih banyak lagi.

Meskipun freelance kerap kali dipandang sebagai pekerjaan sampingan, Anda harus tetap profesional ketika menangani keinginan klien.

  1. Jual Item Game

Bermain game bukan hanya sekedar kesenangan semata, Anda juga bisa menjual item game yang berhasil kamu dapatkan di dalam game untuk menambah saldo DANA kamu

Untuk menjual item game, kamu bisa memanfaatkan situs-situs resmi yang memfasilitasi para gamers untuk menjual item yang mereka miliki. Situs tersebut adalah Itemku dan Mochipay.

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan

2 komentar