Rekomendasi Harga HP 1 Jutaan Terbaik dari Samsung, Oppo, Hingga Xiaomi

Jabarekspres.com- Apakah kamu sedang mencari HP murah berkualitas bagus? Simaklah artikel daftar harga HP 1 Jutaan di akhir tahun 2022.

Di sini terdapat beberapa rekomendasi HP 1 jutaan terbaik dengan kualitas yang tak kalah saing. Daftar HP ini bisa dipakai untuk keseharian kamu.

Seperti chatting, browsing, dan bermain sosial media. Dengan harga 1 jutaan saja, saat ini kamu bisa memboyong HP dengan batrai berkapasitas 4000-6000 mAh.

Tak hanya kapasitas batrainya saja yang besar, dari segi momori pun HP 1 jutaan di bawah ini memiliki banyak pilihan RAM.

Langsung saja, bagi kamu yang ingin mengetahui apa saja rekomendasi HP 1 jutaan di akhir tahun 2022 ini, simak saja daftarnya di bawah ini.

Daftar HP 1 Jutaan Terbaik di 2022

Di sini terdapt beberapa pilihan HP satu jutaan dari berbagai merk HP. Mulai dari Samsung, OPPO, Xiaomi, dan lain-lain.

  1. Samsung Galaxy A04s

 

HP Samsung A04S HP 1 Jutaan
HP Samsung A04S HP 1 Jutaan

Bagi kamu yang sudah menjadi pencinta berat produk asal Korea Seatan ini, HP Samsung Galaxy A04s ini bisa dimasukan ke daftar list kamu untuk dibeli.

Karena hanya dengan harga 1 jutaan saja, kamu bisa mempunyai HP yang memiliki tiga kamera di bagian belakang dan pada kamera utamanya memiliki sensor beresolusi 50 Mega Pixel.

Lalu, HP ini juga sudah dibekali dengan RAM sebesar 4 GB dan ditenagai dengan Exynos 850. Dengan bekal ini, HP ini cukup bisa diajak untuk multitasking.

Adapun batrainya sebesar 5000 mAh dan sudah mendukung Fast Charging. Berikut spesifikasi lengkapnya.

OS Version: Android 12

Ukuran Layar: 6.5 inch

Memori: 4/64 GB

Resolusi Kamera Belakang:   50 MP

Resolusi Kamera Utama Lainnya:       2 MP

Resolusi Kamera Depan:        5 MP

USB:Type-C

Baterai:5000 mAh

  1. Redmi 10 C

 

harga HP 1 Jutaan

Rekomendasi kedua adalah HP Realme tipe 10 C yang mana telah dibekali dengan prosesor Snapdragon 680 dengan kecepatan hingga 2,4GHz.

Untuk kameranya, HP ini juga sudah dibekali dengan kamera utama yang beresolusi sebesar 50 Mega Pixel dengan kamera selfie sebesar 5 Mega Pixel.

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan