Rekomendasi Crop Top Ala Lisa BLACKPINK, Cocok Untuk Hangout!

Jabarekspres.com – Lalisa Manoban atau Lisa dari LACKPINK memiliki segudang koleksi outfit keren terutama crop top fashion ala Lisa yang di miliki.

Ia punya selera fashion yang membuat publik terpana akan pesonanya. Lisa selalu memiliki outfit trendy yang mungkin dapat menjadi inspirasi outfit.

Dengan crop top yang cocok untuk hangout. Penasaran seperti apa? Simak di bawah ini!

  1. Crop top hitam

Pada gaya yang satu ini crop top ala Lisa hitam kerap dipadu padankan dengan baggy jeans yang oversize. Ini membuat penampilan lisa terlihat casual, namun tetap menarik.

  1. Crop top kuning

Crop top kuning yang dipakai Lisa BLACKPINK ini selaras dengan rok yang dipakai. Ini menunjukan bahwa crop top tersebut merupakan busana satu set. Lisa terlihat sangat anggun dalam balutan busana ini.

  1. Crop top hijau bermotif

Dalam foto ini, Lisa memakai crop top yang mempunyai potongan jauh di atas perut. Ini membuat perut Lisa yang ramping terekspos. Ia mempadu padankan crop top ini dengan cargo jeans yang besar.

  1. Crop top abu-abu

Model crop top kali ini, menampakkan lekuk tubuh Lisa yang ramping. Ia mempadu padankan busana ini dengan leather jeans. Ini membuat penampilannya terlihat casual dan sedikit sporty. Cewek mamba banget kesannya!

  1. Crop top pink

Crop top pink yang Lisa pakai ini membuat penampilannya terlihat feminim. Namun, kesan feminim tersebut menjadi swag ketika melihat padu padanannya berupa leather jeans hitam. Jadi, ini cewek kue atau mamba, ya?

  1. Crop top hijau

Penampilan Lisa BLACKPINK dengan crop top hijau ini membuatnya terlihat colorful karena dipadu padankan dengan baggy jeans yang memiliki banyak motif berwarna.

  1. Crop top rumbai

Crop top yang dipakai Lisa kali ini sangat menunjukan bahwa Ia baru saja tampial dalam sebuah acara. Bagaimana tidak, dengan crop top putih sebagai dalaman dan top rumbai diluar, cukup menunjukan bahwa ia sedang dalam sebuah acara.

  1. Crop top aksen renda

Crop top dengan aksen rumbai-rumbai ini membuat penampilan Lisa menjadi sangat menarik. Ia mempadu padankan crop top ini dengan shoulder bag kecil dan celana pendek hitam yang memiliki aksen gliterry. Casual dan mencuri pandang banget.

Tinggalkan Balasan