Ia pun menyampaikan, beberapa upaya yang dilakukan oleh pemerintah daerah Provinsi Jawa Barat diantaranya melalui perluasan kesempatan kerja, peningkatan daya saing calon
pekerja dan program transmigrasi.
“Meningkatkan produktivitas pekerja/buruh, dan meringankan beban operasional pekerja/buruh, melalui pemberian bantuan bus operasional, serta meningkatkan keselamatan dan kesehatan kerja, mencegah dan mengurangi kecelakaan kerja serta penyakit akibat kerja di lingkungan perusahaan,” tandasnya. (Win)