10. Mengatasi jerawat
Selain beragam produk untuk penghilang jerawat seperti manfaat acnol, tetapi penggunaan cara yang alami tentu lebih disarankan karena minim efek samping dan tentunya lebih murah. Anda bisa menggunakan ramuan dari asam jawa, kencur, daun sambiloto, daun jintan, dan temulawak. Semua bahan ini diambil sarinya dan diminum secara teratur. Selain sebagai obat dalam, asam jawa juga bisa dijadikan obat luar yang diaplikasikan pada wajah secara langsung. (genpi/jpnn)
10 Khasiat Asam Jawa Untuk Kecantikan Kulit Anda
- Baca artikel Jabarekspres.com lainnya di Google News