Pemprov Sediakan 3,25 Juta Kartu Perdana

Menurut Gubernur, meski terhitung ringan, namun pihaknya akan berupaya menggratiskan biaya tersebut. Namun, kebijakan ini akan dibahas lebih lanjut dengan anggota DPRD Provinsi Jabar.

Sedangkan pada proses distribusi, ungkap Gubernur, untuk penerima yang tupoksinya berada dalam kebijakan Pemprov Jabar (dalam hal ini siswa dan guru), teknis pembagiannya melalui kantor cabang dinas melalui Dapodik. “Sedangkan di luar itu bisa registrasi melalui Pikobar agar kami bisa sinkronkan datanya. Jadi, nanti pihak Telkomsel akan menerima data yang bersih dan terkonfirmasi,” ungkapnya. (mg8/tur)

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan