Disinggung soal kesiapan menghadapi kekeringan dan kesulitan air bersih, dia mengaku sudah melakukan koordinasi dengan BPBD KBB. “Dalam menghadapi kekeringan saat ini, PMI siap untuk memberikan bantuan air bersih dengan menyiapkan satu armada tangki dengan kapasitas air sebanyak 5 ribu liter. Tapi, sampai saat ini belum ada laporan dari masyarakat soal permintaan air bersih,” pungkasnya. (drx)
Dana Hibah untuk Lembaga Kemanusiaan di KBB Turun Drastis
- Baca artikel Jabarekspres.com lainnya di Google News