SMP Telkom Gelar UNBK Mandiri

“ Untuk mencapai angka di 70 persen, harus didukung oleh pengadaan sarana prasarana computer yang akan dialkukan Dinas. Hal itu juga butuh dukungan masyarakat juga akan terus menjalin kemitraan dengan sekolah SMA dan SMK,” katanya
Dia menambahkan, pelaksanaan kali ini ada 106 sekolah diantaranya ada yang bergabung ada juga yang mandiri. Selain UNBK ada juga sekolah yang masih melaksanakan Ujian Nasional Kertas dan Pensil (UNKP) sebanyak 206 sekolah.

“109 Sekolah Sudah UNBK yakni 18 sekolah SMP Negeri (mandiri), 49 sekolah swasta (mandiri), 22 sekolah SMN Negeri (gabung) dan 20 sekolah SMP swasta (gabung), yang diikuti 22.441 siswa,” tutup Juhana (rus/yan)

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan