BI Jabar Antisipasi Pemalsuan Uang

BI Jabar Antisipasi Pemalsuan Uang
AHMAD TAOFIK/BANDUNG EKSPRES
BERI PENJELASAN: Kepala Divisi Sistem Pembayaran dan Pengelolaan Uang Rupiah KPw Bank Indonesia Provinsi Jabar Mikael Budisatrio (kanan) bersama Kepala Grup KPW BI Jabar Siti Astiyah saat menerangkan spesifikasi uang emisi 2016.
0 Komentar

Sementara itu, Kepala Grup KPW BI Jabar Siti Astiyah mengatakan pecahan uang baru Tahun Emisi 2016 yang diluncurkan pada pertengahan Desember lalu dianggap mampu mengurangi tingkat peredaran uang palsu. Uang rupiah baru tersebut akan sulit dipalsukan karena dilengkapi dengan 9-12 unsur pengaman yang lebih canggih untuk melindungi uang dari usaha pemalsuan. (fik)

0 Komentar