94 Orang Meninggal Dunia, Gempa 6,5 SR Guncang Aceh

Bila, ternyata ada korban gempa yang tertimbun dan masih ada tanda-tanda kehidupan. Tentu, anggota Polri akan mengerahkan segala daya upayanya untuk membantu. ”Semua sudah dikerahkan,” jelasnya ditemui di kantor Divhumas Mabes Polri.

Sementara Direktur Eksekutif Disaster Victim Indonesia (DVI) Polri Kombespol Anton Castilani mengatakan bahwa hingga pukul 18.00 telah ditemukan setidaknya 62 jenazah korban gempa. Mereka semua masih dalam keadaan yang bisa dikenali. ”Keluarganya memutuskan untuk langsung dikebumikan,” jelasnya. (mia/wan/byu/idr/rie)

Gempa Pidie Jaya, Aceh

Pusat gempa: 5,25 LU dan 96,24 BT; 106 km arah tenggara Kota Banda Aceh.

Pusat gempa berada di darat.

Jenis: Gempa dangkal

Kedalaman: 15 km

Waktu kejadian: 7 Desember 2016, pukul 05.03 WIB

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan