Perpusnas Ciptakan Masyarakat Gemar Baca

Rakornas Perpustakaan
AMRI RACHMAN DZULFIKRI/BANDUNG EKSPRES
ANTUSIAS: Peserta mengikuti Rapat Koordinasi Nasional Bidang Perpustakaan 2016 di Grand Royal Panghegar Hotel, Jalan Merdeka, Kota Bandung, Rabu (24/1). Rakor ini digelar untuk meningkatkan minat baca di masyarakat.
0 Komentar

”Rakornas ini merupakan salah satu wadah koordinasi pemerintah pusat, provinsi dan kabupaten/kota. Dalam penyusunan rancangan kebijakan, strategi program dan kegiatan dalam rangka pembangunan di bidang perpustakaan,’’ pungkasnya.

Untuk informasi, Rakornas Perpusnas dihadiri kepala perpustakaan provinsi serta kepala perpustakaan dari kabupaten/kota seluruh Indonesia. (dn/rie)

0 Komentar