Mengenal Tugas Dokter Kandungan, Penting Bagi Para Perempuan!

  1. Menangani Adanya Masalah Ginekologi

Tidak hanya itu saja, pihak dokter kandungan juga dapat membantu pasien yang mempunyai masalah ginekologi. Masalah ini berkaitan dengan infeksi saluran reproduksi, endometriosis, mioma, gangguan menstruasi hingga adanya masalah prolaps organ panggul.

  1. Pemeriksaan Adanya Pencegahan

Mereka juga akan menyediakan adanya pemeriksaan rutin kepada perempuan misalnya saja pap smear. Ini adalah sebuah deteksi dini dari kanker serviks. Di samping itu juga akan memberikan vaksinasi sekaligus bimbingan konseling mengenai kesehatan dari reproduksi.

  1. Melakukan Pemeriksaan Infertilitas

Jika Anda dan pasangan sulit mendapatkan keturunan, maka dokter kandungan ini adalah solusinya. Mereka nantinya akan memberikan diagnosa sekaligus perawatan bagi para pasangan yang susah hamil.

Meskipun peran mereka cukup penting dalam program hamil, tetapi bukan hanya wanita hamil atau yang sedang melakukan program saja, tetapi juga siapapun. Yuk segera pelajari lebih lanjut dari website https://idiatambua.org mengenai tugas dokter kandungan ini.  (*)

Tinggalkan Balasan