Sementara itu, jumlah ASN guru bersertifikasi yang sebelumnya terdata mendapat Tunda di Kota Banjar pada tahun 2022 ada sekitar 779 guru. Tunda sendiri mulai dihilangkan oleh Pemkot Banjar pada saat wali kota Ade Uu Sukaesih dan wakilnya Nana Suryana, serta Sekretaris Daerah (Sekda) saat itu, Ade Setiana.
Sementara untuk pelaksanaan pemungutan surat suara pada Pilkada Kota Banjar sendiri akan berlangsung pada 27 November 2024. Ada empat paslon yang berebut kursi B1 dan B2 untuk periode 2024-2029. (CEP)