Menteri Perhubungan RI Budi Karya Sumadi menuturkan, WTN adalah penghargaan prestisius untuk pemerintah daerah yang telah melakukan kegiatan sistem transportasi dengan baik dan memberikan manfaat bagi masyarakat.
“Selamat dan apresiasi kami melihat banyak daerah yang begitu antusias melakukan pengembangan, inovasi, dan upaya-upaya memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat,” tutur Budi.