Lirik dan Makna Lagu Traitor – Olivia Rodrigo, Maknanya tentang Kekecewaan

JABAR EKSPRES – Inilah lirik dan makna lagu Traitor yang dipopulerkan oleh Olivia Rodrigo dalam album Sour dirilis tahun 2021.

Lirik lagu Traitor menggambarkan rasa sakit dan kemarahan yang dirasakan oleh seseorang, ketika mantan pasangan bergerak cepat ke hubungan baru setelah putus.

Tak hanya itu, lagu ini mengungkapkan bagaimana seseorang merasa dikhianati oleh mantan pasangan yang cepat beralih ke hubungan baru setelah perpisahan.

Meskipun mantan pasangan tidak secara langsung berselingkuh, perasaan dikhianati tetap ada, karena kecepatan dan cara mantan pasangan memulai hubungan baru.

Lagu Traitor juga berhubungan dengan pengkhianatan psikologis, yang menunjukkan bahwa meskipun tidak secara fisik berselingkuh, mantan pasangan masih menunjukkan ketertarikan pada orang lain saat hubungan mereka masih berlangsung.

BACA JUGA: Sinopsis Film Unlocked, Aksi Noomi Rapace Menjadi Agen CIA di London

Ada kemarahan yang mendalam terhadap ketidakadilan dari situasi tersebut, terutama dengan perasaan bahwa mantan pasangan tidak memikirkan konsekuensi dari tindakan mereka sebelum memulai hubungan baru.

Dalam lirik lagu Traitor menangkap pengalaman emosional dari seseorang yang merasa dikhianati oleh mantan pasangan yang cepat memulai hubungan baru, meskipun mantan pasangan tersebut tidak secara langsung berselingkuh.

Lirik Lagu Traitor – Olivia Rodrigo

Ooh-ooh-ooh

Ah-ah-ah-ah-ah

 

Brown guilty eyes and little white lies

Yeah, I played dumb but I always knew

That you’d talk to her, maybe did even worse

I kept quiet so I could keep you

 

And ain’t it funny

How you ran to her

The second that we called it quits?

 

And ain’t it funny

How you said you were friends?

Now it sure as hell don’t look like it

 

You betrayed me

And I know that you’ll never feel sorry

For the way I hurt, yeah

You’d talk to her

When we were together

Loved you at your worst

But that didn’t matter

 

It took you two weeks

To go off and date her

Tinggalkan Balasan