30 Contoh Latihan Soal CPNS 2024 Beserta Kunci Jawaban,Persiapan Menjelang Tes CPNS

B. saya akan serius dan fokus bekerja dan yang terpenting bagian kewajiban saya dalam program tersebut terselesaikan dengan baik, anggota tim akan malu bisa kalah tekun dari saya

C. mengingatkan anggota tim yang kurang serius dalam mengerjakan kewajibannya dan sampaikan bahwa bila mereka masih tidak peduli pada tanggung jawabnya, maka saya akan mengeluarkan mereka dari tim kerja

D. membagi tugas secara adil dan disesuaikan dengan kemampuan serta kompetensi masingmasing anggota tim

E. mengingatkan anggota tim agar mereka sadar akan penyelesaian tanggung jawab yang diemban dan terus memotivasinya agar fokus dalam bekerja

Skor: A = 1, B = 3, C = 2, D = 5, E = 4

 

  1. Pada suatu malam ketika Anda sedang sibuk bekerja, anak Anda sedang belajar di kamarnya, dan istri Anda sedang memasak untuk hidangan malam keluarga. Tibatiba listrik di rumah Anda padam sehingga membuat anak dan istri Anda panik. Yang akan Anda lakukan adalah ….

A. berinisiatif mencari penerangan agar anak saya tetap bisa belajar dan istri saya juga bisa melanjutkan masak dengan tenang

B. mengkhawatirkan anak dan istri yang ketakutan karena gelap, dan mencari penerangan agar mereka tidak ketakutan

C. diam saja dan langsung tidur di kamar bila anak dan istri saya tetap tenang, namun bila mereka ketakutan saya akan segera mencari penerangan

D. tetap tenang dan menyuruh istri untuk menyalakan penerangan alternatif. Istri yang sedang berada di dapur tentu akan lebih dekat dengan penerangan alternatif

E. saya akan mencari penerangan bila tidak ada satupun yang berusaha mencari penerangan alternatif

Skor: A = 5, B = 4, C = 1, D = 3, E = 2

 

  1. Sepanjang karier kerja Anda, Anda terlambat masuk kantor ….

A. sering sekali

B. jarang

C. tidak pernah

D. satu dua kali

E. beberapa kali di masa lalu

Skor: A = 1, B = 4, C = 5, D = 3, E = 2

 

  1. Aturan angka kredit diubah tahun ini ….

A. menolak perubahan itu karena merepotkan

B. mempelajari jika mau mengusulkan angka kredit

C. perubahan itu memberatkan pegawai

D. saya akan patuh pada aturan

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan