Kumpulan Doa Meminta perlindungan dari kemiskinan

4. Doa Meminta Pertolongan
“Subhanallahil Adzim, yaa hayyu yaa qoyyum, birahmatika astaghitsu.”

Artinya:

“Maha Suci Allah Yang Maha Agung. Wahai Tuhan Yang Maha Hidup lagi terus-menerus mengurus makhluk-Nya, dengan rahmatMu aku memohon pertolongan,” (HR Abu Daud).

5. Bersabar Dalam hal ini
Ibnu ‘Abbas radhiyallahu ‘anhuma berkata,

ما من مؤمن ولا فاجر إلا وقد كتب الله تعالى له رزقه من الحلال فان صبر حتى يأتيه آتاه الله تعالى وإن جزع فتناول شيئا من الحرام نقصه الله من رزقه الحلال

Artinya:

“Seorang mukmin dan seorang fajir (yang gemar maksiat) sudah ditetapkan rezeki baginya dari yang halal. Jika ia mau bersabar hingga rezeki itu diberi, niscaya Allah akan memberinya. Namun jika ia tidak sabar lantas ia tempuh cara yang haram, niscaya Allah akan mengurangi jatah rezeki halal untuknya,” (Hilyah Al-Auliya’, 1: 326).

Itulah doa-doa untuk mendapatkan kekayaan, dan terlindung dari kemiskinan. Selamat mencoba

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan