Dengan chipset octa-core Helio G85 dan RAM 8GB + 8GB Extended, Poco C65 dijamin ngebut untuk gaming. Layarnya 6,74 inci HD+ dengan refresh rate 90Hz, dilindungi Corning Gorilla Glass.
Triple AI kamera dan storage hingga 1TB menambah daya tariknya. Poco C65 dijual dengan harga Rp1.399.000.
Itel RS4
Itel RS4 hadir dengan kolaborasi bersama game Free Fire, mengusung chipset MediaTek G99, RAM 8/12GB yang bisa diperluas, dan storage up to 256GB.
Layarnya 6,6 inci HD+ dengan refresh rate 120Hz. Kamera utama 50MP dan kamera selfie 8MP, serta baterai 5000mAh dengan fast charging 45W.
Itel RS4 juga dilengkapi fitur-fitur unggulan seperti sensor fingerprint, giroskop, dan NFC. Harganya Rp1.659.000.