Malam Satu Suro Dianggap punya Banyak Mitos Mistis Salah Satunya Dilarang Keluar Malam, Kenapa?

Di mana Nyai Roro Kidul di anggap akan melindungi kerajaan Mataram dari musuh.

Baca juga : Apakah dalam Islam, Wanita Boleh Berambut pendek ?

Oleh karena itu, masyarakat Jawa yang pergi ke keraton pada malam satu Suro. Di anggap terlindungi dari bahaya di bandingkan jika mereka hanya keluar rumah tanpa tujuan.

Malam satu Suro mengandung banyak mitos dan tradisi yang mempengaruhi kehidupan masyarakat Jawa.

Meskipun beberapa mitosnya dapat di lihat sebagai cerita mistis, substansi di baliknya adalah tentang pengendalian diri dan menjaga kesakralan pergantian tahun baru Jawa.

Sebagai bagian dari warisan budaya. Malam satu Suro tetap menjadi momen yang di hormati dan di junjung tinggi oleh masyarakat Jawa.

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan