JABAR EKSPRES – Xiaomi Redmi 10C merupakan smartphon harga di bawah 2 jutaan yang hadir dengan spesifikasi yang memukau , berikut pembahasannya.
Di bawah ini akan di bahas secara lengkap mengenai spesifikasi dari smartphone tipe Redmi 10C berikut.
Redmi 10C ini di bandrol dengan harga Rp 1.899.000, selain itu terdapat pilihan warna untuk tampilan smartphone tersebut, di antarnya tersedia warna Graphite Gray, Mint Green, dan Ocean Blue.
Spesifikasi Xiaomi Redmi 10C
- Layar
Layar Dot Drop 6,71”
1650 x 720 HD+
Rasio aspek 20.625:9
Mendukung Sunlight display, Mode baca, Penyesuaian suhu warna
- Performa
Snapdragon® 680
Proses manufaktur 6nm
CPU: CPU octa-core, hingga 2,4GHz
GPU: GPU Qualcomm® Adreno™ 610
Baca Juga: Spesifikasi Lengkap Xiaomi Redmi 10A, Simak Pembahasannya!
- Memori
LPDDR4X + UFS 2.2
RAM dan ROM: 4+64 GB / 4+128 GB
Mendukung penyimpanan yang dapat ditingkatkan hingga 1TB
- Desain
Dimensi: 169,59 x 76,56 x 8,29 mm
Berat: 190g
Graphite Gray, Ocean Blue, Mint Green
- Kamera belakang
Kamera utama 50MP
f/1,8
Binning piksel 4-in-1
Kamera 2MP dengan sensor depth
f/2,4
Perekaman video kamera belakang
1080p, 1920×1080 pada kecepatan 30 fps
720p, 1280×720 pada kecepatan 30 fps
- Kamera depan
Kamera depan 5MP
f/2,2
Perekaman video kamera depan
1080p, 1920×1080 pada kecepatan 30 fps
720p, 1280×720 pada kecepatan 30 fps
Baca Juga: Smartphone Xiaomi Redmi Note 11 Pro 5G, Ini Spesifikasinya!
- Baterai
5000 mAh (typ)
Pengisian daya
Mendukung pengisian daya cepat 18 W
Pengisi daya bawaan 10 W
USB-C
- Keamanan & Autentikasi
Sensor sidik jari di bagian belakang
Kunci layar dengan pengenalan wajah berbasis AI
- Jaringan & Konektivitas
SIM ganda + microSD
2G: GSM: 850 900 1800 1900 MHz
3G: WCDMA: 1/2/4/5/8
4G: LTE FDD: 1/2/3/4/5/7/8/20/28
4G: LTE TDD: 38/40/41 (B41 2535–2655 MHz)
Bluetooth 5.0
Protokol Wi-Fi: 802.11a/b/g/n/ac
- Navigasi
GPS, AGPS, GLONASS, Beidou, Galileo
- Audio
Jack headphone 3,5 mm
- Sensor
Sensor jarak, Sensor cahaya ambien, Akselerometer
- UI dan sistem
MIUI 13 berbasis Android 11