Sarana Pendidikan di Bandung Belum Merata, Masih Ada SMPN Belum Punya Gedung Sendiri

Dinas Pendidikan (Disdik) Kota Bandung baru mendapatkan lahan untuk gedung sekolah itu, tapi masih terkendala akses masuk ke lokasi lahan yang tak jauh dari Kantor Kecamatan Cinambo itu.

Saat ini, SMPN 58 juga telah membuka pendaftaran siswa. Data dari ppdb.bandung.go.id diakses pada Rabu (28/6), tercatat ada 37 siswa mendaftar di sekolah itu.(son)

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan